BAPTISAN ROH DAN TATA IBADAH

BAPTISAN ROH DAN TATA IBADAH PENDAHULUAN Jangat dunia maya “dihebohkan” dengan pelayanan Kebaktian Kebangunan Rohani (KKR) yang diselenggarakan oleh Gereja Mawar Sharon (GMS) Kupang dengan menghadirkan pembicara PS. Philip Mantola di lapangan Polda NTT (16/17). KKR sudah biasa dilakukan oleh berbagai gereja di tempat-tempat terbuka di kota Kupang. Waktu saya masih tinggal di Kupang, kami sering ikut namun tidak seheboh

Read more

DAUD dan ISTRI-ISTRI serta PUTERA-PUTERANYA (3) – Pdt. S.V. Nitti

DAUD dan ISTRI-ISTRI serta PUTERA-PUTERANYA (3) Adonia adalah anak keempat bagi Daud namun mungkin anak pertama dari Hagit salah seorang istri Daud (2 Taw. 3:3). Nampaknya Adonia dimanja oleh Daud dan tidak pernah ditegur oleh Daud, apa pun juga yang Adonia lakukan. Kita dapat membayangkan bahwa dengan pembiaran dan pemanjaan itu, Adonia menjadi “raja” kecil di lingkungan istana. Para pejabat

Read more

ANJING YANG BERANI MENGGONGGONG-SELAMAT HARI KARTINI

ANJING YANG BERANI MENGGONGGONG Sehabis menikah saya bilang kepada istri, “kalau saya salah harus berani tegur, bahkan marah.” Lalu dia bilang kepada saya, “kalau saya marah atau tidak suka sesuatu terhadap pak, berarti menangis dan banting pintu ko tidur di kamar diam-diam.” Pengalaman hidup bersama jemaat di pedalaman Timor dalam budaya patriarki, banyak ibu-ibu yang ‘berdiam diri’ di hadapan laki-laki

Read more

DAUD dan ISTRI-ISTRI serta PUTERA-PUTERANYA (1)

DAUD dan ISTRI-ISTRI serta PUTERA-PUTERANYA (1) Pdt. S. V. Nitti Menurut 1 Taw 3:1-9 anak-anak Daud adalah Amnon, Daniel (2 Sam 3:3 tidak sebut Daniel melainkan Kileab), Absalom, Adonia, Sefaca, Yitream, Simea, Sobab, Natan, Salomo, Yibhar, Elisama, Elifelet dan Tamar. Inilah nama anak-anak yang lahir dari istri-istri Daud, belum terhitung anak-anak dari gundik-gundik Daud. Sejak kecil anak-anak raja dididik dengan

Read more

AGAMA ARENA PERTANDINGAN

AGAMA ARENA PERTANDINGAN Oleh : Drs.Yorhans S. Lopis,M.Si (Kepala Biro AUAK Institut Agama Kristen Negeri Kupang)  Agama adalah candu masyarakat, demikian salah satu pernyataan Karl Marx. Jika dilihat dari konteks dimana Karl Marx menuliskan pernyataan ini kita akan menemukan sejumlah maksud positif, tetapi karena pernyataan ini adalah kalimat terbuka maka memungkinkan adanya penafsiran terbuka sehingga makna negative dari pernyataan ini akan

Read more
1 2 3 8